-
Alasan Mengapa Dosen Harus Ngeblog
Tugas dosen secara sempit adalah mengajar mahasiswa, namun pada hakikatnya tugas dosen lebih dari itu, yaitu menjalankan tri dharma perguruan tinggi: mengajar, meneliti, dan mengabdi. Dosen masa kini harusnya memiliki tugas lainnya, yaitu…
-
Alasan Mengapa Harus Kuliah di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)
Berhubung sedang musim Penerimaan Mahasiswa Baru, mohon izin untuk berpartisipasi mempromosikan kampus saya ya. Sekilas dulu tentang Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Jadi UMM merupakan perguruan tinggi swasta terakreditasi “A” yang didirikan tahun 1964.…
-
Seleksi Universitas di Hungaria
Pengumuman Hasil Nominasi Beasiswa Stipendium Hungaricum Tulisan ini merupakan lanjutan cerita sebelumnya tentang persiapan dan seleksi administrasi. Tanggal 16 Maret saya menerima email dari Tempus Public Foundation yang mengabarkan bahwa sending parter, yakni…
-
Pengalaman Mendaftar Beasiswa Stipendium Hungaricum (Part 1): Seleksi Administrasi dan Proses Nominasi
Buat yang belum tahu beasiswa Stipendium Hungaricum, jadi beasiswa ini adalah beasiswa penuh dari pemerintah Hungaria untuk kuliah S1, S2, atau S3 di negara tersebut. Buat yang belum tahu dimana Hungaria itu, intinya…
-
Yang Harus Dipastikan Sebelum Memutuskan Menjadi Menjadi Pengajar Muda Indonesia Mengajar
Beberapa orang yang saya temui, terutama mahasiswa, ketika ditanya tentang Indonesia Mengajar yang ada dalam benak mereka adalah “kereeen”. Para sarjana terbaik yang mau pergi jauh ke pelosok negeri untuk mengabdi menjadi guru…
-
Perjalanan Menjadi Pengajar Muda Indonesia Mengajar
Cerita ini sudah sangat lama, enam tahun yang lalu, jadi pasti detail ceritanya saya sudah banyak yang lupa. Tapi berhubung sampai sekarang masih banyak yang bertanya tentang tips, tricks, dan pengalaman untuk…
-
Tutorial Live Streaming Youtube untuk Kuliah Online
Untuk melakukan live di Youtube ada dua metode yang dapat digunakan, yakni menggunakan webcam dan live streaming. Menggunakan webcam artinya kita hanya bisa menampilkan wajah kita secara live, sehingga untuk perkuliahan ini tidak…
-
Kelebihan dan Kekurangan Kuliah Online dengan Youtube Live
Adanya pandemik Covid-19 membuat ritme hidup manusia berubah derastis. Bekerja dan belajar lebih banyak dilakukan dari rumah, termasuk proses perkuliahan. Tidak semua dosen dan mahasiswa siap dengan perubahan ini. Dengan dalih “Student Centered…
-
Mengenal Psikometri dan Prospek Karirnya
Psikometri atau lebih tepatnya Psikometrika (Psychometrics) merupakan salah satu kajian dalam bidang Psikologi yang mempelajari khusus pada pengukuran aspek-aspek Psikologis. Peranan Psikometri dalam Ilmu Psikologi sebenarnya sangat penting, karena tanpa adanya…
-
Perbandingan Hidup di Jogja dan Malang
Ketika baru menikah, saya masih berstatus sebagai mahasiswa dan belum memiliki pekerjaan. Nah berhubung istri sudah hamil tua, jadi fokus utama saya selepas lulus S2 adalah mencari pekerjaan. Saya ga mau lagi…